Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

KEBUTUHAN PELANGGAN

Pelanggan  atau  langganan  merujuk pada  individu  atau  rumah tangga ,  perusahaan  yang membeli  barang  atau  jasa  yang dihasilkan dalam  ekonomi . Secara spesifik, kata ini sering pula diartikan sebagai seseorang yang terbiasa untuk membeli barang pada suatu toko tertentu. Dalam berbagai pendekatan, tergantung dari sifat dari  industri  atau  budaya , pelanggan bisa disebut sebagai  klien , nasabah,  pasien . Maknanya adalah pihak ketiga di luar  sistem  perusahaan yang karena sebab tertentu, membeli  barang  atau  jasa   perusahaan . Khusus untuk nasabah, istilah ini digunakan mewakili pihak yang menggunakan jasa bank, baik itu untuk keperluannya sendiri maupun sebagai perantara bagi keperluan pihak lain . Kebutuhan Barang Dan Jasa   Digunakan untuk memenuhi kebutuhan atau untuk mencapai tujan tertentu . Kebutuhan  Dipengaruhi oleh beber...

PENGEMBANGAN IDE PROYEK

Identifikasi dan formulasi proyek Mengubah ide-ide anda ke hasil yang dapat diukur itulah kami lakukan untuk anda dan bersama anda. Kami mengolah dan menenun ide anda untuk menjadi sebuah rencana proyek yang dapat dikerjakan sesuai dengan strategi dan tujuan pembangunan anda. Kerjasama, koordinasi dan komunikasi yang tepat antara GMBS dan anda adalah sangat penting untuk hal di atas ini. Sebuah rencana proyek yang didefinisikan dengan baik, termasuk topik seperti latar belakang, dasar pemikiran, metodologi, cara kerja, kerangka waktu, tonggak bersejarah dan anggaran.  Bimbingan trayek kerjasama Untuk beberapa kombinasi sektor-pasar, perusahaan secara bersama sangat penting untuk eksposur dan pendekatan penetrasi pasar yang tepat. Terutama dengan pasar yang cukup besar dan kompleks, mungkin juga bermanfaat untuk melibatkan pemerintah di samping gabungan perusahaan. Pemerintah Belanda ikut serta dalam beberapa kasus untuk membentuk inisiatif kemitraan pemerintah-swasta d...
Pembentukan Tim Kerja Tim adalah kelompok yang usaha-usaha individualnya menghasilkan kinerja lebih tinggi daripada jumlah masukan individual.Tim bisa melakukan berbagai hal seperti membuat produk, memberikan jasa, menegosiasikan berbagai perjanjian, mengoordinasi proyek-proyek, memberikan nasihat, dan membuat keputusan. Sedangkan yang dimaksud dengan Tim Kerja (team work) di sini adalah suatu kelompok orang yang bekerja sama secara tetap, teratur dan sesering mungkin untuk mencapai tujuan Bersama. A. Pembagian Peran Kepemimpinan Peran pemimpin dalam tim kerja sangatlah penting karena pemimpinlah yang akan mengatur semua jalannya fungsi tim kerja tersebut. Kepemimpinan seseorang dalam sebuah organisasi sangat besar perannya dalam setiap pengambilan keputusan, sehingga membuat keputusan dan mengambil tanggung jawab terhadap hasilnya adalah salah satu tugas pemimpin. Sehingga jika seorang pemimpin tidak mampu membuat keputusan, seharusnya dia tidak dapat menjadi pe...